SMPN 1 MODEL AMUNTAI MEMPERINGATI MAULID NABI MUHAMMAD SAW

Usai melaksanakan Ulangan Akhir Sekolah, Sabtu ( 24-12-16) SMPN 1 Model Amuntai melaksanakan pembagian raport sekaligus melaksanakan peringatan maulid nabi besar Muhammad SAW.
Acara puncak peringatan Maulid diisi oleh ceramah yang disampaikan oleh H. Akhmad Jazuli,S.Pd. Dalam isi ceramahnya beliau menyampaikan bahwa peringatan maulid nabi bertujuan untuk meningkatkan keimanan dengan
cara mengikuti ajaran rasul yakni muhammad SAW. Mengikuti apa yang diajarkan rasul supaya kita  dicintai Allah SWT.

Acara dilanjutkan dengan pengumuman para juara kelas dan juara umum sekaligus pembagian raport. Juara umum diraih oleh  Najwa Nasyifa dengan nilai 940. (Diens)

Posting Komentar untuk "SMPN 1 MODEL AMUNTAI MEMPERINGATI MAULID NABI MUHAMMAD SAW"